IBU (KEKASIH SEJATI)
DALAM REDUP MATAMU ITU
TERSIMPAN KEMAS MAKNA SERIBU
BICARA CITA MENGGUNUNG TINGGI
NUKILAN BUAT ANAKMU INI
POHONAN HIJAU UTUH MERIMBUN
TEMPAT UNGGAS MENUMPANG TEDUH
AGUNGNYA JASAMU NAN MENIMBUN
TEMPAT KASIHKU TUK BERLABUH
KEPAYAHAN HIDUP SANGGUP KAU REDAHI
WALAUPUN BERTEMAN AIR MATA
AZIMAT KETABAHAN TEGUH DALAM DIRI
DEMI MELIHAT ANAKMU BERJAYA
DI MANA KAN KU CARI
KEKASIH SEJATI
SEPERTIMU IBU YANG KU SAYANGI
OH TUHANKU
BERIKANLAH IBU
RAHMATMU OH TUHAN
DI DUNIA AKHIRAT BAHGIA BERPANJANGAN
OOO...
OOO...
OOO...
OOO...
IBU...
KOMPOSER : A PEACE
LIRIK : A PEACE